Cara Membuat Footnote Pada Microsoft Word 2007

Footnote merupakan catatan kaki yang terletak dibagian akhir dibagian yang sama. Footnote berisi suatu keterangan, uraian, atau referensi suatu kutipan. Footenote biasanya ditandai dengan angka pada akhir kata atau kalimat yang diberi foot note.

Langkah-langkah membuat footnote adalah sebagai berikut :

1. Letakan kursor pada kata atau kalimat yang akan diberi footnote

 2. Klik menu References



3. Selanjutnya klik References kemudian klik Insert Footnote

4. Ketikan catatan footnote tersebut

5. Selesai




Komentar